Kapolsek Bayongbong Pimpin Apel Gabungan KRYD Zona 5 Polres Garut -

Kapolsek Bayongbong Pimpin Apel Gabungan KRYD Zona 5 Polres Garut

0
Spread the love

GARUT | POLSEK BAYOMBONG-POLRES GARUT, suaralintasindinesia.com – Polsek Bayongbong Polres Garut melaksanakan Apel Gabungan KRYD Zona 5 sekaligus Pengecekan kesiapsiagaan.

Patroli Gabungan di laksanakan 8 Polsek bertempat di Halaman Polsek Bayongbong Polres Garut, Sabtu (6/5/2023) malam.

Kegiatan Apel Gabungan 8 Polsek yaitu Polsek Bayongbong, Polsek Cisurupan, Polsek Pakenjeng, Polsek Pamulihan, Polsek Cikajang, Polsek Singajaya, Polsek Banjarwangi dan Polsek Cihurip.

Patroli Skala Besar dalam upaya Patroli Malam Minggu berjumlah sekitar 25 (dua puluh lima) anggota yang melaksanakan Apel Gabungan.

Apel Gabungan di Pimpin oleh Kapolsek Bayongbong Akp Yusli Yulianto, S.H., di lanjutkan dengan Patroli Skala Besar.

Adapun maksud dan tujuan kegiatan tersebut dalam rangka antisipasi terjadinya tindak kriminalitas seperti Tawuran, Geng Motor, Balap Liar, Curas, Curat dan Curanmor

” Dalam pelaksanaan patroli juga di berikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama sama menjaga Keamanan.“ Pungkas Kapolsek. Humas Polres Garut

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!