Proyek Pembangunan SDN1Baru Pangkalan Bun di Pertanyakan ? -

Proyek Pembangunan SDN1Baru Pangkalan Bun di Pertanyakan ?

0
Spread the love

Proyek Pembangunan sekolah SDN Baru 1 kini menjadi sorotan orang tua siswa.ada salah seorang dari orang tua murid yang enggan disebutkan jati dirinya .ucapnya untuk pembangunan sekolah SDN Baru 1 yang dibangun dua lantai itu dari sudut pandangnya sedikit mengalami kemiringan.dikatakannya sebelum terlanjur patal yang bisa mengakibatkan kepada siswa sekolah hendak nya Dinas Pendidikan dapat memperhatikan bangunan tersebut dan disamping itu untuk menghindari kecelakaan dikemudian hari karena dilokasi itu tanahnya rawa .ia juga menyanyangkan pembangunan sekolah lantai dua itu ditengah ruang kelas nya menggunakan tiang penyangga sehingga mengganggu kepada siswa belajar .yang semestinya disetiap ruang kelas tidak ada tiang tengah .katanya apakah memang perencanaannya begitu atau rekanan diduga salah mengerjakan ini patut dipertanyakan ? ucapnya pada wartawan Senin 15/7 .

sementara itu ketika dicek oleh wartawan kelokasi SDN Baru 1 Kelurahan Baru Kecamatan Arut Selatan Pangkalan Bun Kabupaten Kotawaringin Barat .ternyata Bangunan Lantai dua SDN Baru 1tersebut memang ada tiang tengah diruang kelasnya dari ruang kelas 1,2 dan3 semuanya ada pemasangan tiang penyangga .

ketika dikonfirmasikan kepada guru sekolah yudianto,dirinya membenarkan adanya kemiringan dari bangunan lantai dua tersebut dan pihaknya tidak menampik bahwa ada pemasangan tiang penyangga atau tiang pilar ditengah ruangan kelas 1,2dan 3.
pihaknya menduga dalam pengerjaan pisik pembangunan itu diduga tidak sesuai dengan speakasinya .tetapi ungkapnya karena ini bukan pengawasan pihak sekolah maka dirinya tidak berani macam macam .yang dikhawatirkan oleh pihak sekolah takut terjadi sesuatu pada bangunan itu dan bisa berdampak pada siswa.tambahnya pula oleh yudi tidak sedikit dana yang terserap untuk pembangunan tersebut diperkirakan diatas kurang lebih satu milyar terang guru yudi pada wartawan (Taufik Hidayat)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!